Sifat penulisan sejarah pada zaman kolonial

Sifat penulisan sejarah pada zaman Kolonial adalah… .

A. sesuai perintah raja

B. lebih banyak menyoroti tentang kepahlawanan bangsa Indonesia

C. cenderung mengunggulkan pemerintah kolonial

D. suatu peristiwa dipandang seobjektif mungkin

E. menggunakan berbagai macam pendekatan disiplin ilmu

Pembahasan:

Historiografi kolonial merupakan penulisan sejarah yang membahas masalah penjajahan belanda atas bangsa Indonesia. Penulisan sejarah dilakukan oleh beberapa orang Belanda yang tdak pernah melihat Indonesia secara langsung. Para penulis menggunakan summber sumber dari arsip di negeri Belanda. Historiografi kolonial menguraikan secara panjang lebar aktivitas bangsa Belanda, pemerintah kolonial, aktivitas para pegawai kolonial, seluk beluk kegiatan para gubernur jenderal dalam menjalankan aktivitasnya di Indonesia. Historiografi kolonial bersifat Eropa sentris.

Contoh historiografi kolonial:

Indonesia trade and society karangan Van Leur

Indonesian sociological studies karangan Schrieke

Kunci jawaban:

Sifat penulisan sejarah pada zaman Kolonial adalah… . C. cenderung mengunggulkan pemerintah kolonial

SEMOGA BERMANFAAT