Perlawanan Rakyat Terhadap Jepang
|Berikut ini yang tidak termasuk bentuk perlawanan rakyat Indonesia terhadap Jepang di beberapa daerah beserta para pemimpinnya, adalah ….
A. perlawanan Tasikmalaya oleh K.H. Zaenal Mustofa
B. perlawanan rakyat Aceh oleh Cut Nyak Dien
C. pemberontakan Blitar oleh Supriyadi
D. perlawanan penduduk Indramayu pimpinan Haji Madriyas
E. perlawanan masyarakat Cot Plieng di Aceh pimpinan Teungku Abdul Djalil
Pembahasan:
Dari opsi yang ada, yang bukan termasuk perlawanan terhadap Jepang adalah “Perlawanan rakyat Aceh oleh Cut Nyak Dien”. Hal ini didasarkan pada fakta bahwa Cut Nyak Dien bukan melawan Jepang melainkan melawan pemerintah kolonial Belanda. Pada tahun 1905, Cut Nyak Dien berhasil ditangkap oleh Belanda kemudian diasingkan ke Sumedang.
Untuk meteri secara lengkap mengenai Masa Pendudukan Jepang di Indonesia silahkan klik link youtube berikut ini. Jika bermanfaat, jangan lupa subscribe, like, komen dan share. Terimakasih
Baca tentang :
Perlawanan pada masa pendudukan Jepang
Jadi: Berikut ini yang tidak termasuk bentuk perlawanan rakyat Indonesia terhadap Jepang di beberapa daerah beserta para pemimpinnya, adalah …. B. perlawanan rakyat Aceh oleh Cut Nyak Dien