Penolakan pembentukan federasi Malaysia

Penolakan terhadap pembentukan negara Federasi Malaysia oleh Indonesia dikenal dengan nama… .

A. Trikora

B. Tritura

C. Dwikora

D. Dwidharma

E. Trisakti

Pembahasan:

Pada tahun 1961, terdapat rencana dari Inggris untuk membentuk federasi Malaysia yang terdiri dari persekutuan tanah melayu, singapura, serawak, sabah dan brunei. Rencana Inggris tersebut mendapatkan penokan dari Indonesia dan Philipina.

Presiden Soekarno menolak rencana tersebut dikarenakan hal tersebut merupakan neokolonialisme Inggris yang membahayakan Indonesia. Presiden Soekarno kemudian mengeluarkan Dwi Komando Rakyat (Dwikora) yang isinya:

  1. bantu rakyat serawak, sabah, singapura, Malaya dan Brunei menggagalkan pembentukan negara federasi Malaysia.
  2. Perhebat ketahanan revolusi

Untuk materi lebih lanjut mengenai PELAKSANAAN DEMOKRASI TERPIMPIN DI INDONESIA dan materi sejarah lainnya bisa mengunjungi youtube berikut ini. Jangan lupa untuk suscribe like, komen, dan share. Terimakasih

Kunci jawaban:

Penolakan terhadap pembentukan negara Federasi Malaysia oleh Indonesia dikenal dengan nama… . C. Dwikora