Pendukung Teori Gujarat

Ilmuwan yang menyatakan bahwa Islam datang ke Indonesia langsung datang dari Gujarat adalah ….

A. Hoesain Djajadiningrat

B. J. Pijnapel

C. HAMKA

D. Sumanto Al-Qurtuby

E. M. Yamin

Pembahasan:

Teori Gujarat mengatakan bahwa Islam masuk ke Nusantara berasal dari Gujarat, pada abad ke-13 M, dan pelakunya adalah pedagang India Muslim. Tokoh pendukung Teori Gujarat antara lain : Snouck Hurgronje, Pijnappel, W. F. Stutterheim, J.P. Moquetta, Bernard H. M. Vlekke, Clifford Geertz dan Harry J. Benda

  • Hoesain Djajadiningrat merupakan pencetus dari Teori Persia
  • J. Pijnapel merupakan pendukung dari Teori Gujarat
  • HAMKA merupakan pendukung dari Teori Mekah
  • Sumanto Al-Qurtuby merupakan pendukung Teori Cina   

Penjelasan lengkap mengenai Teori Teori masuknya agama Islam di Indonesia bisa disimak pada video berikut ini:

Kunci jawaban:

Ilmuwan yang menyatakan bahwa Islam datang ke Indonesia langsung datang dari Gujarat adalah …. B. J. Pijnapel