Perkembangan Demokrasi di Indonesia

Assalamualaikum Wr.Wb

Salam sejahtera untuk kita semua.

Untuk kesempatan kali ini, kita akan membahas materi sejarah mengenai perkembangan demokrasi di Indonesia khususnya Demokrasi Liberal. Materi sebelumnya kita sudah mengerti mengenai apa itu demokrasi kan?

Masih ingatkah kalian tentang Demokrasi?

Kita sudah tidak membahas itu lagi. Kita fokus pada perkembangan Demokrasi Liberal. Kalian bisa menyimak materi yang ada dibawah ini. Materi disajikan dalam dua bentuk yakni artikel dan juga video Youtube. Setelah kalian menyimak materi nanti diakhir pembelajaran kalian akan mengerjakan soal pilihan ganda pada google form yang ada pada akhir artikel ini.

Semangatttttttt

Kabinet Natsir (Masyumi) 1950-1951 klik DI SINI

Kabinet Sukiman (Masyumi) 1951-1952 klik DI SINI  

Kabinet Wilopo (PNI) 1952-1953  klik DI SINI

Kabinet Ali Sastroamijoyo I (PNI) 1953-1955  klik DI SINI

Kabinet Burhanuddin Harahap (Masyumi) 1955-1956  klik DI SINI

Kabinet Ali Sastroamijoyo II (PNI) 1956-1957  klik DI SINI

Kabinet Djuanda (Zaken Kabinet) 1957-1959  klik DI SINI

Materi Demokrasi Liberal

Bagaimana dengan materinya?

Sudah pahamkan kalian?

Atau masih ada kesulitan?

Untuk mengetahui kemampuan kalian, yuk kita kerjakan soal berikut ini. Untuk pasword nanti akan dibagikan oleh Pak Doni.

Soal Perkembangan Demokrasi Liberal klik DI SINI