Tokoh yang terlibat penumpasan gerakan Andi Azis
|Dalam menghadapi pemberontakan Andi Azis, kemudian pemerintah mengambil tindakan tegas yakni dengan mengirimkan pasukan ke Sulawesi Selatan. Berikut ini tokoh yang terlibat dalam penumpasan pemberontakan Andi Azis yakni… .
A. Letkol Soeharto dan Kolonel A.E Kawilarang
B. Letkol Soeharto dan Kolonel Sungkono
C. Letkol Soeharto dan Letkol Lembong
D. Kolonel A.H Nasution dan Kolonel Sungkono
E. Kolonel A.H Nasution dan Kolonel A.E Kawilarang
Pembahasan:
Pemberontakan Andi Azis dilatarbelakangi tuntutan dari Andi Azis bahwa keamanan di Negara Indonesia Timur (NIT) menjadi tanggungjawabnya, dan menentang bergabungnya 900 pasukan APRIS dari Jawa ke Sulawesi Selatan. Tuntutan tersebut ditolak oleh pemerintah RIS.
Pemerintah pusat RIS sendiri pada tanggal 8 April 1950 memberi ultimatum agar dalam waktu 4 × 24 jam Andi Azis melaporkan diri ke Jakarta untuk mempertanggungjawabkan tindakannya; pasukannya agar dikonsinyasi dan senjata maupun tawanan harus diserahkan. Oleh karena terlambat melaporkan diri, Andi Azis ditangkap. Dan bersama dengan itu dikirimlah ekspedisi ke Makassar dipimpin Kolonel A.E. Kawilarang. Tokoh lain yang terlibat dalam penumpasan pemberontakan Andi Azis yakni Letkol Soeharto
Kunci jawaban:
Dalam menghadapi pemberontakan Andi Azis, kemudian pemerintah mengambil tindakan tegas yakni dengan mengirimkan pasukan ke Sulawesi Selatan. Berikut ini tokoh yang terlibat dalam penumpasan pemberontakan Andi Azis yakni… .A. Letkol Soeharto dan Kolonel A.E Kawilarang
TERIMAKASIH