Fungsi sejarah
|Dari hasil mempelajari sejarah kita terdorong untuk berbuat baik. Pernyataan tersebut mengandung pengertian bahwa sejarah mempunyai fungsi…
A. rekreatif
B. korektif
C. inspiratif
D. edukatif
E. instruktif
Pembahasan:
Materi mengenai manfaat sejarah bisa dipelajari pada video berikut ini:
Kunci jawaban:
Dari hasil mempelajari sejarah kita terdorong untuk berbuat baik. Pernyataan tersebut mengandung pengertian bahwa sejarah mempunyai fungsi…D. edukatif